Keluarga Besar STIA BANTEN Gelar Halalbihalal
Halalbihalal yang digelar di Masjid Nabil Zain STIA Banten, Kamis (13/6/2019).
Melalui acara Halal bi halal ini juga diharapkan silaturahmi selalu terjaga antar semua pihak. Selain itu juga seperti biasa melaksanakan tradisi untuk saling mengulurkan tangan meminta maaf satu sama lain yang mungkin agak renggang karena kegiatan dan jarak sebagainya.
“Melalui silaturahmi ini juga Ketua STIA Banten memberikan arahan kepada seluruh jajaran karyawan dan dosen untuk meningkatkan kinerja dalam membangun STIA Banten kedepan”.